logo

8 Nilai Utama Mahkamah Agung

8 Nilai Utama Mahkamah Agung Kemandirian Integritas Kejujuran Akuntabilitas Responsibilitas Keterbukaan Ketidakberpihakan Perlakuan yang sama di hadapan huk
8 Nilai Utama Mahkamah Agung

Selamat datang di Website Pengadilan Inklusif

Website Pengadilan Agama Kabupaten Malang hadir sebagai bagian dari komitmen dalam menyediakan layanan peradilan yang mudah diakses, transparan, dan berpihak kepada seluruh l
Selamat datang di Website Pengadilan Inklusif

Kementerian PANRB Beri Penghargaan Kepada PA Kab. Malang

Selasa, 06 Desember 2022, Pengadilan Agama Kabupaten Malang mendapatkan kabar gembira dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia. Ber
Kementerian PANRB Beri Penghargaan Kepada PA Kab. Malang

BIAYA PERKARA

SIPP

GUGATAN MANDIRI

ECOURT

Layanan Informasi

Direktori Putusan

SIPPN

SIWAS

Prosedur Berperkara

Lapor

Kamera CCTV Online
Website ramah disabilitas

Dipublikasikan oleh admin on . Hits: 20

Perkuat Sinergi Kelembagaan Dharmayukti Karini Cabang Kepanjen Gelar Pertemuan

Malang, 09 Januari 2026. Dharmayukti Karini Cabang Kepanjen menggelar pertemuan sebagai upaya memperkuat sinergi kelembagaan antar unsur peradilan. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Sidang Utama Pengadilan Agama Kabupaten Malang. Pertemuan berlangsung dalam suasana hangat dan penuh kebersamaan. Agenda ini menjadi wadah silaturahmi sekaligus koordinasi antaranggota.

Pertemuan tersebut dihadiri oleh Dharmayukti Karini Pengadilan Agama Kabupaten Malang dan Dharmayukti Karini Pengadilan Negeri Kepanjen. Kehadiran kedua unsur ini mencerminkan semangat kolaborasi lintas lingkungan peradilan. Para anggota mengikuti kegiatan dengan antusias dan partisipatif. Diskusi yang berlangsung menyoroti pentingnya peran Dharmayukti Karini dalam mendukung tugas peradilan.

Dalam kesempatan tersebut, Ibu Ketua Dharmayukti Karini Pengadilan Agama Kabupaten Malang - Hj. Wiwin Fitria Nurhasanah, menyampaikan pandangannya terkait pentingnya sinergi kelembagaan. Beliau menekankan bahwa Dharmayukti Karini memiliki peran strategis dalam mempererat kebersamaan keluarga besar peradilan. “Komunikasi dan kerja sama yang baik akan berdampak positif pada keberlangsungan organisasi” ujar beliau. Beliau turut mengajak seluruh anggota untuk terus menjaga kekompakan dan semangat kebersamaan.

Melalui pertemuan ini, Dharmayukti Karini Cabang Kepanjen berkomitmen untuk terus memperkuat sinergi kelembagaan. Kebersamaan yang terjalin diharapkan mampu menjadi pondasi dalam mendukung tugas dan fungsi peradilan. Kegiatan ini juga menjadi cerminan soliditas dan kekompakan antaranggota. Untuk kedepannya, Dharmayukti Karini diharapkan semakin aktif dan berkontribusi positif bagi lingkungan peradilan.

Peta Lokasi Kantor

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Kabupaten Malang Klas IA

Jalan Raya Mojosari No.77
Kepanjen, Kab. Malang,
Jawa Timur 65163

(0341) 399192

(0341) 399194

pa.kab.malang@gmail.com

delegasi.pakabmalang@gmail.com

Lokasi Kantor


AREMA PLUS mobile

DOWNLOAD SEKARANG

Menyajikan info perkara langsung melalui handphone Anda

DOWNLOAD SEKARANG